Supermarket Korea di Indonesia
Berikut adalah daftar toko-toko yang menawarkan produk korea di Indonesia ditulis khusus untuk sahabat bento mania yang penasaran dan sangat memerlukan bahan makanan korea seperti gochujang.
Jakarta
G Mart, Supermarket& Restaurant
Jln. Cibubur Alternatif, Jakarta Timur
Phone: +62 (0)21 84599858
K Mart
Jln. Darmawangsa 3, No. 2,
Graha Purna Wira Polri, Wijaya, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Telp.: +62 (0)21 725 2122
Buka: 07.30–20.00
Jln. Cibubur Alternatif, Jakarta Timur
Phone: +62 (0)21 84599858
K Mart
Jln. Darmawangsa 3, No. 2,
Graha Purna Wira Polri, Wijaya, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Telp.: +62 (0)21 725 2122
Buka: 07.30–20.00
Lotte mart
Cabang: Gandaria City & Ratu Plaza di Jakarta SelatanMo Ghung Hwa, supermarket Korea
Jalan Senayan No. 43, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Telp.: +62 (0)21 722 2214, +62 (0)21 720 6438
New Seoul
Jln. Melawai Raya No. 109 Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.
Sumber: maangchi.com. dan inthefabulousland.blogspot
Supermarket Jepang di Indonesia
Berikut ini adalah daftar toko-toko asia yang kami ketahui yang sebagian besar menjual makanan dan barang-barang dari Indonesia. Kalau teman-teman lebih tahu tentang toko asia/oriental lainnya bisa diberitahukan juga disini, supaya informasinya bisa menolong dan berguna untuk sahabat-sahabat bento mania lainnya.
Jln. Melawai Raya No. 109 Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.
Sumber: maangchi.com. dan inthefabulousland.blogspot
Supermarket Jepang di Indonesia
Berikut adalah beberapa supermarket yang menawarkan produk Jepang di Indonesia. Beberapa bahan makanan jepang seperti nori, ikan, etc bisa diperoleh di sini:
Papaya Jakarta
Blok M - 021.72793777
Bumimas 021.75818388
Cosmo
Jl. Bulungan No. 16, Jakarta Selatan
Cosmo
Jl. Bulungan No. 16, Jakarta Selatan
Papaya Bandung
Sukajadi - 022-2038878
Papaya Surabaya
Darmo Permai - 031.7310990
Margorejo Indah - 031.8473636
Papaya Bali
Mertanadi Kuta - 0361.759222
Toko Indonesia di Aachen dan Beberapa Kota Lainnya
Berikut ini adalah daftar toko-toko asia yang kami ketahui yang sebagian besar menjual makanan dan barang-barang dari Indonesia. Kalau teman-teman lebih tahu tentang toko asia/oriental lainnya bisa diberitahukan juga disini, supaya informasinya bisa menolong dan berguna untuk sahabat-sahabat bento mania lainnya.
Jerman
Aachen:
Aachen:
Interfood
Jülicherstrasse 22, 52070 Aachen - Germany
Halte bis: Hansemannplatz
Telefon: +49-241 500904
Fax: +49-241 538444
Buka: Senin - Jum'at: 9:00 - 18:30 ; Sabtu: 9:00 - 14:00; Minggu: Tutup
Produk negara: Indonesia, Jepang, Korea, China, Thailand, India
Produk Indonesia: terbatas, misalnya saus, kecap, mie instant, agar-agar, kerupuk, bumbu instant, daun salam, kemiri, gula jawa.
Barang kebutuhan lainnya: tahu, tempe, sayuran segar cukup lengkap (kangkung, daun kemangi, tauge, pete, jahe, laos, kunyit, cabe rawit, daun pandan, dll).
Bambusgarten
Löhergraben, Aachen - Germany
Halte bis: Annastraße
Produk negara: Indonesia, Jepang, China, Thailand
Produk Indonesia: saus, kecap, mie instant.
Barang kebutuhan lainnya: tahu, tempe, sayuran segar (tauge, jahe, laos)
Asia Euro
Adalbertsteinweg 45-49, 52074 Aachen - Germany
Halte bis: Scheibenstraße
Telefon: +49-241 505162
Fax: +49-2403 506699
Buka: Senin - Jum'at: 9:00 - 18:30; Sabtu: 9:00 - 14:00; Minggu: Tutup
Produk negara: mayoritas Thailand
Produk Indonesia: -
Barang kebutuhan lainnya: tahu, sayuran segar (kangkung, daun kemangi, tauge, pete, jahe, laos, kunyit, cabe rawit, daun pandan, sawi, dll).
Asia-markt
Annuntiatenbach, Aachen - Germany
Halte bis: Karman auditorium, RWTH Aachen
Produk negara: Indonesia, Jepang, Korea, China, Thailand, India
Produk Indonesia: saus, kerupuk, kecap, mie instant, bahan segar: tempe dan tahu
Chill Lee Asiashop
Kleinkölnstraße 18, 52062 Aachen
Halte bis: Hansemannplatz, dekat dengan Interfood
Tel. 0241 94379291
Produk negara: Indonesia, Jepang, Korea, China, Thailand, India, Malaysia
Produk Indonesia: saus, kerupuk, kecap, mie instant
Ha Long Asiaticher Supermarkt
Kleinkölnstraße 18, 52062 Aachen
Halte bis: Bushof
Tel. 0241 94379291
Produk negara: Indonesia, Jepang, Korea, China, Thailand, India
Produk Indonesia: saus, kerupuk, kecap, mie instant, bahan segar: tempe dan tahu
Chill Lee Asiashop
Kleinkölnstraße 18, 52062 Aachen
Halte bis: Hansemannplatz, dekat dengan Interfood
Tel. 0241 94379291
Produk negara: Indonesia, Jepang, Korea, China, Thailand, India, Malaysia
Produk Indonesia: saus, kerupuk, kecap, mie instant
Ha Long Asiaticher Supermarkt
Kleinkölnstraße 18, 52062 Aachen
Halte bis: Bushof
Tel. 0241 94379291
Bonn:
Thai-Viet Asia Markt
Kölnstr. 121, 53111 Bonn
Halte trem: Rosental
Tel: +49-228 9087460
Produk negara: Indonesia, Jepang, China, Thailand
Produk Indonesia: saus, kecap, mie instant, agar-agar, kerupuk, bumbu instan. bahan makanan dan sayuran segar
Asia Markt - Bonn
Meckenheimer Alle 70, 53115 Bonn
Halte: Thomas-Mann-Strasse atau Hauptbahnhof, tepat di belakang hauptbahnhof
Produk negara: Indonesia, Jepang, China, Thailand
Produk Indonesia: saus, kecap, mie instant, bumbu instan. bahan makanan dan sayuran segar
Jin Long Asia Markt
Budapester Straße 13, 53111 Bonn
Halte: Stadthaus
Produk negara: Indonesia, Jepang, Korea, China, Thailand
Produk Indonesia: saus, kecap, mie instant, bumbu instan
Düsseldorf:
Dae Yang
Immermannstr. 21, 40210 Düsseldorf
Tel. 0211 161567Produk Negara: mayoritas Jepang dan Korea
Peralatan bento: ada, tapi tidak lengkap
Ho's markt
Friedrich-Ebert-Strasse 20, 40210 Düsseldorf
0211 36779599Sochiku
Immermannstraße 15, 40210 Düsseldorf
Produk Negara: mayoritas Jepang dan Korea
Hamburg:
Toko Indonesia
Brennerstrasse 27, 20099 Hamburg
Tel.: +49 40 73128888
Fax: +49 40 7312 8890
Buka: Senin - Jumat: 10.00 - 19.00; Sabtu: 10.00 - 18.00; Minggu: tutup; Online: 24 Jam
Produk negara: mayoritas Indonesia
Produk Indonesia: lengkap mulai dari bumbu masak, cemilan, kue dan bahan kue, produk susu, mie instan, dll.
Köln:
Hen Long
Aachener Str. 201-209, 50931 Köln
Halte: Universitätsstrasse
Tel : +49 221 2828800
Fax : +49 221 2828803
Buka: Senin - Jum'at: 9.30 - 19.00; Sabtu: 9.30 - 16.00; Minggu: tutup
Produk negara: Indonesia, Jepang, Korea, China, Thailand, India, Singapore, Malaysia
Produk Indonesia: saus, kecap, mie instant, agar-agar, kerupuk, bumbu instant, daun salam, kemiri, gula jawa, cemilan seperti keripik, kacang atom, bahan-bahan kue dll
Barang kebutuhan lainnya: tahu, tempe, sayuran segar cukup lengkap (kangkung, daun kemangi, tauge, pete, jahe, laos, kunyit, cabe rawit, daun pandan, dll).
Seng Heng Asia Supermarkt
Mauritiussteinweg 75, 50676 Köln
Halte: Neumarkt atau Mauritiuskirche
Tel.: +49 221 2404572
Buka: Senin - Jum'at: 9.30 - 19.00; Sabtu: 9.30 - 18.00; Minggu: tutup
Produk negara: Indonesia, Jepang, Korea, China, Thailand
Produk Indonesia: saus, kecap, mie instant, agar-agar, kerupuk, bumbu instant, daun salam, kemiri, gula jawa, cemilan seperti keripik, kacang atom, bahan-bahan kue dll
Ho's Supermarkt
Eigelstein 33, 50668 Köln
Halte: Köln Huptbahnhof, di belakang hauptbahnhof
Tel.: +49 221 2005318
Produk negara: Indonesia, Jepang, Korea, China, Thailand
Produk Indonesia: kecap, mie instant, bumbu instant
Brunssum (Belanda)
Toko Indrajaya
Kerkstraat 268, 6441 BL Brunssum (Limburg)
Halte bis: Wilhelminatstraat
Tel: +31-45-5640188
Buka: Minggu - Senin : tutup; Selasa - Jum'at: 09.00 - 18.00; Sabtu: 09.00 - 17.00
Produk negara: Indonesia (banyak)
Produk Indonesia: lengkap termasuk jajanan dan kue-kue basah serta masakan-masakan khas Indonesia
Maastricht (Belanda)
Oriental Maastricht
Laag Gubbelstraat 38, 6211 CG Maastricht
Tel.: +31-43-3210738
Fax: Thai-Viet Asia Markt
Telefon 0228 / 9087460
Kölnstr. 121
53111 Bonn, Zentrum +31-43-3265348
Buka: Senin-Rabu dan Jum'at-Sabtu: 10:00 - 19:00; Kamis: 10:00 - 21:00; Minggu tutup kecuali hari minggu pertama di awal bulan: 12:00 - 18:00
Produk negara: Indonesia, Jepang, Korea, China, Thailand, India
Produk Indonesia: saus, kecap, mie instant, agar-agar, kerupuk, bumbu instant, daun salam, kemiri, gula jawa, dll.
Vienna (Austria)
Toko Sederhana
Stuwerstraße 27A/L1, 1020 Wien
Halte: Prater-Messe/Praterstern/Wohlmutstraße
Telefon: +43 (0)1 7291267 atau +43 (0)699 10735245
Buka: Senin-Jum'at 09:00 - 20:00; Sabtu 08:00 - 18:00; Minggu tutup
Produk negara: mayoritas Indonesia
Produk Indonesia: bumbu masak, cemilan, kue dan bahan kue, produk susu, mie instan, dll.
Tambahan, Tante. Ho's Markt juga ada di Düsseldorf. Ikuti saja jalan di depan hauptbahnhof (stasiun pusat). Trus ada pula Sochiko dan Dae Yang di Immermannstrasse, Düsseldorf. Di sana bahan makanan asal Jepang dan Korea banyak tersedia.
ReplyDeletemakasih tambahan infonya mbak ira.. sudah ditambahkan
ReplyDeleteAku tau di Venlo, Belanda, namanya Toko Putri
ReplyDeleteMonseigneur Nolensplein 33
5911 GG Venlo
Jual nasi rames juga, dulu enak sekali, kurang tau sekarang ini.
Teh botol pun tersedia... :D
terimakasih atas tambahan informasinya, semoga berguna utk teman2 yg akan mengunjungi venlo
ReplyDeletevenlo diberlin juga ada, alamatnya lupa :-) dan Indomarkt, ini ngopas dari fbnya.
ReplyDeleteOpen:
Mo-Fri at 10:00-18:00
Sat at 10:00-17:00
Address: Reinickendorferstr 118,
Free goods delivery in Berlin to your home with minimum 30€ purchase.
We deliver also to other countries and cities.
Toko Indomarkt di Berlin buka setiap hari Senin-Jumat jam 10:00-18:00 dan hari Sabtu jam 10:00-17:00.
Alamat:
Reinickendorferstrasse 118
Mitte 13347
Berlin, Germany
min. kalo di aceh, dimana ada dijual?
ReplyDeletebeli online aja.
DeleteKak kalo merk doenjang yang halal ada?
ReplyDeletedoenjang yang bersertifikat halal tidak ada.. tapi yang bahan2nya halal ada, lihat deskripsi bahan2nya yang tidak pakai tambahan alkohol.. katanya yang merk Brand: 해찬들 (Haechandle) tidak pakai tambahan alkohol. wallahualam.
Delete